Pertanyaan:
Berilah contoh peristiwa peleburan, pembekuan, penguapan, dan pengembunan. Apakah dalam peristiwa tersebut memerlukan atau melepaskan kalor?
(Soal Latihan Bab Kalor dan Perpindahannya Mata Pelajaran IPA BSE Kurikulum 2013 (Revisi 2016) Semester 1 Kelas 7, Kemendikbud)
Jawaban:
(Soal Latihan Bab Kalor dan Perpindahannya Mata Pelajaran IPA BSE Kurikulum 2013 (Revisi 2016) Semester 1 Kelas 7, Kemendikbud)
Jawaban:
Peleburan (memerlukan kalor)
Contoh peleburan: es mencair, besi melebur, gula meleleh.
Pembekuan (melepaskan kalor)
Contoh pembekuan: air membeku, proses pembuatan agar-agar, proses pembuatan gula kelapa.
Penguapan (memerlukan kalor)
Contoh penguapan: air mendidih, proses menjemur baju, penguapan alkohol yang disimpan di udara terbuka.
Pengembunan (melepaskan kalor)
Contoh pengembunan: pengembunan air di siang hari, munculnya tetes-tetes air pada dinding luar gelas yang berisi es, munculnya embun pada kaca mobil ketika hujan.
Jika kalian merasa postingan kami bermanfaat, silakan ikuti kami di:
Contoh peleburan: es mencair, besi melebur, gula meleleh.
Pembekuan (melepaskan kalor)
Contoh pembekuan: air membeku, proses pembuatan agar-agar, proses pembuatan gula kelapa.
Penguapan (memerlukan kalor)
Contoh penguapan: air mendidih, proses menjemur baju, penguapan alkohol yang disimpan di udara terbuka.
Pengembunan (melepaskan kalor)
Contoh pengembunan: pengembunan air di siang hari, munculnya tetes-tetes air pada dinding luar gelas yang berisi es, munculnya embun pada kaca mobil ketika hujan.
Jika kalian merasa postingan kami bermanfaat, silakan ikuti kami di:
Instagram: @rofaeducationcentre
Fanspage FB: @ROFAEducationCentre
Youtube Chanel: ROFA EDUCATION CENTRE
Website: www.rofaeducationcentre.com
0 Komentar untuk "[Kunci Jawaban] Berilah contoh peristiwa peleburan, pembekuan, penguapan, dan pengembunan. Apakah dalam peristiwa tersebut memerlukan atau melepaskan kalor?"
Silahkan berkomentar yang baik dan menarik sesuai dengan isi konten.
Komentar yang tidak diperbolehkan :
1. Berbau penghinaan SARA & PXXN
2. Komentar dengan Link hidup ( akan dianggap spam )
3. Komentar tidak nyambung dengan isi postingan